Tag Archives: kuliah umum

Kuliah umum semester genap t.a 2014/2015 mengangkat tema perkembangan kajian neurosains dalam ilmu psikologi

Kuliah umum semester genap fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau diadakan Pada tanggal 2 April 2015 bertempat di gedung Islamic Center. Kuliah umum kali ini mengangkat tema tentang Perkembangan Kajian Neurosain Dalam Ilmu Psikologi Dewasa Ini. Narasumber dalam kegiatan ini adalah Dosen ahli neurosains dari Fakultas Psikologi …

Read More »

FPSI MENGADAKAN KULIAH UMUM DENGAN TEMA “PERKEMBANGAN PSIKOLOGI KUANTITATIF”

Kuliah umum Fakultas Psikologi bertema perkembangan psikologi kuantitatif dengan narasumber bapak Bahrul Hayat, MA., Ph.D. Beliau merupakanpakar di bindang psikometri, sehingga presentasi beliau diberi judul Quantative Psychology in 21st Century. Menurut beliau, saat ini terjadi kesenjanganantara perkembangan psikometri di dalam psikologi dengan bagian lainnnya seperti psikologi klinis, perkembangan, industry dan …

Read More »